Selasa, 19 April 2016

Detoks Tubuh dengan Teh Rempah

Detoksifikasi sangat bermanfaat bagi kesehatan. Selain membantu menurunkan berat badan, Anda juga akan mendapatkan kulit yang lebih bersih, rambut yang lebih sehat, kuku yang kuat dan tentunya berenergi. Selain itu, detoksifikasi juga bisa menenangkan pikiran, khususnya jika dipadukan dengan meditasi. Detosifikasi tubuh dapat dilakukan dengan berbagai cara, sdalah satunya dengan mengkonsumsi teh rempah yang merupakan varian special dari Prima Pradnadita Kudus. Teh Rempah dengan kandungan 11 rempah - rempah pilihan dan merupakan varian special karena kami menmabahkan kayu secang, daun dalam dan daun sirsat yang baik untuk mencegah kanker. Warna teh rempah ini ketika diseduh menjadi merah karena kandungan secang didalamnya. Kulit dari kayu secang dapat mengeluarkan zat pewarna merah alami. 

Hal ini disebabkan karena kulit kayu secang memiliki senyawa Brazilin, yang dapat menghasilkan warna alami merah. Produk dari Prima Pradnadita 100 % tidak menggunakan bahan pengawet, Original Based on Nature merupakan slogan kami, karena kembali ke alam merpakan salah satu cara untuk hidup lebih sehat dan bahagia. Alam mepunyai banyak manfaat untuk kesehatan tubuh dan Indonesia merupakan surga rempah rempah dunia. Berikut Teh Rempah yang merupakan salah satu produk andalan kami.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar